Minggu, 10 November 2019

Fonologi Zeroisasi aferesis

Nama: Tri Ananda
NIM: 1951140005
Mata Kuliah: Fonologi Bahasa Indonesia
Dosen Pengampu: Dr. Mahmudah, M. Hum

Tugas Individu 8

Mencari contoh zeroisasi (aferesis) pada iklan, baliho, surat kabar, dan lainnya.
Aferesis merupakan proses penghilangan atau penanggalan satu atau lebih fonem pada awal kata.

Upawasa menjadi puasa


Ketemu menjadi temu



 Stani menjadi tani



Saja menjadi aja



Begitu menjadi gitu



Kepada menjadi pada


Pemilihan umum menjadi pemilu


Partai politik menjadi parpol



Tidak menjadi gak



Nomor menjadi No.



Buka bersama menjadi bukber




Semakin menjadi makin




Bapak menjadi pak


Melanggar menjadi ngelanggar



Minimal menjadi min






Tidak ada komentar:

Posting Komentar